7 Fakta Kenapa Orang Suka Kucing

Kenapa Orang Suka Kucing ? Dalam islam di kisahkan, Nabi Kita Muhammad SAW memiliki seekor kucing yang diberi nama Mueeza. Suatu saat, ketika Nabi hendak mengambil jubahnya, kucing peliharaan Nabi yang di beri nama Mueeza tersebut sedang tertidur pulas  diatas jubahnya yang mau dikenakan nabi. Tak ingin nabi mengganggu  hewan kesayangannya itu dari tidur, Nabi pun memotong belahan lengan yang ditiduri Mueeza dari jubahnya. Begitu lah sayang dan suka nya nabi kepada hewan yang bernama kucing. Bahkan setiap kali para sahabat atau tamu menemui Nabi  di rumahnya, para sahabat selalu melihat nabi smenggendong mueeza dan di taruh dipahanya. Salah satu sifat Mueeza yang Nabi sukai paling disukai nabi ialah ia selalu mengeong ketika mendengar adzan, dan seolah-olah suaranya terdengar seperti mengikuti lantunan suara adzan.Kepada para sahabatnya, Nabi berpesan untuk menyayangi kucing peliharaan, layaknya menyayangi keluarga sendiri.
Selain kisah tersebut diatas, Berikut 7 Fakta Orang Suka Kucing yang kami ranggum supaya dapat menambah wawasan kita :

1. Orang Menyukai Kucing Karena Lucu

Tingkah laku kucing terkadang membuat kita tertawa, mulai dari melompat kesana kemari, guling-gulingan dan lain sebagainya. Hal ini membuat kita merasa lucu dengan tinggkah kucing, sehingga kita merasa terhibur dengan kucing. Bahkan Mereka juga bisa menjadi daya tarik bagi orang-orang yang berkunjung ke rumah Anda. Apalagi di Zaman sekarang banyak komunitas kucing yang tergabung didalamnya orang-orang yang hobi atau menyukai kucing.

2. Orang Menyukai Kucing Karena Bersih

Kucing adalah hewan yang sangat bersih. Berbeda halnya dengan anjing yang memiliki air liur serta kutu yang banyak, kucing dapat tetap hidup bersih meskipun Anda tidak membersihkan atau memandikannya. Selain itu, keadaan mulut kucing juga tidak jauh berbeda dengan manusia, sehingga air yang Mereka gunakan untuk minum masih bisa Anda gunakan untuk mandi atau mencuci piring.

3. Orang Menyukai Kucing Karena Bisa di ajak bermain

Tentu salah satu hal yang paling menyenangkan ketika Anda memiliki kucing di rumah adalah bisa mengajaknya bermain. Mudah saja, Anda hanya perlu memberikannya bola, maka kucing akan bermain dengan riang gembira. Lebih lagi jika di rumah ada anak kecil yang tentunya akan sangat senang bermain dengan seekor kucing.

4. Orang menyukai kucing karena mudah memelihara

Kucing berbeda dengan hewan-hewan peliharaan semisal burung ataupun reptil yang membutuhkan makanan tertentu. Anda bisa memberi kucing makanan yang manusia juga suka, seperti ikan, sereal dan susu. Anda juga tidak perlu menyiapkan tempat tertentu untuk Mereka tidur. Hal ini karena memang mereka dapat tidur dimana saja. Selain itu, Mereka juga mudah dilatih untuk bisa buang air di kamar mandi dan pergi tidur jika Kita menyuruhnya.

5. Orang Menyukai Kucing Karena Bisa Membasmi Tikus

Kucing membuat rumah aman dari berbagai macam hewan pengerat, terkhusus tikus. Hal ini tentu sangat membantu kita jika di rumah kita banyak hewan-hewan pengerat. Selain itu, hewan yang biasa ada di kamar mandi, semisal kecoa juga takut dengan kucing.

6. Orang Meyukai Kucing Karena Mandiri

Kucing terkenal akan independensi serta kemandiriannya. Oleh sebab itu, meski Anda tidak memberinya makan, asal Anda tidak mengurungnya, maka Mereka bisa mencari makan sendiri. Selain itu, ketika hamil, Mereka juga tidak akan merepotkan Anda. Tunggu waktunya tiba dan di rumah akan banyak anak-anak kucing yang sangat lucu.

7. Orang Menyukai Kucing Karena Bisa Di Ajak Bermain

Tentu salah satu hal yang paling menyenangkan ketika Anda memiliki kucing di rumah adalah bisa mengajaknya bermain. Mudah saja, Anda hanya perlu memberikannya bola, maka kucing akan bermain dengan riang gembira. Lebih lagi jika di rumah ada anak kecil yang tentunya akan sangat senang bermain dengan seekor kucing.

Terima Kasih telah membaca Artikel ini, jika bermanfaat silakan share melalui tombol share dibawah serta jangan lupa meninggalkan jejak di kolom komentar, baik itu berupa Kritik maupun Saran guna untuk kemajuan blog ini.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "7 Fakta Kenapa Orang Suka Kucing"

Post a Comment